Selamat Datang di Laman Yudi Handayana

Belajar bersama Yudi Handayana

123

Senin, 27 Agustus 2018

Kepunahan Ke-6?

Kiamat, adalah kata yang paling menarik bagi kehidupan manusia saat ini. Dalam berbagai budaya dan kepercayaan, kiamat merupakan salah satu media "promosi" yang sangat laris. Saking larisnya, sebagian manusia sampai paranoid akan kemungkinan terjadinya kiamat. Bahkan, muncul ramalan-ramalan tentang terjadinya kiamat. Kiamat adalah suatu hal yang mungkin terjadi. Hanya saja, bentuk dan kapan terjadinya masih menjadi misteri. Secara lokal,...

Jumat, 24 Agustus 2018

Extinction : Kepunahan Kelima

Bumi kita sudah sangat tua. Berdasarkan estimasi batu tertua, usia sekitar 4,5 miliar tahun. Para ilmuwan dari seluruh dunia menggunakan astronomi, geologi, kimia, biologi, arkeologi, dan ilmu lain untuk menyelidiki pembentukan Bumi serta munculnya dan punahnya kehidupan di Bumi. Bumi tidak asing dengan hilangnya bentuk kehidupan. Ada banyak periode kepunahan, sejak kapan organisme pertama muncul di Bumi hingga saat ini. Periode kelima kepunahan...

Rabu, 22 Agustus 2018

Extinction : Kepunahan Keempat

Perkembangan kehidupan di Bumi berlangsung selamat milyaran tahun sejak terbentuknya planet ini. Kehidupan manusia telah dimulai jutaan tahun lalu. Namun belakangan ini, sejumlah ilmuwan berpendapat bahwa karena uji coba bom nuklir pada ledakan tahun 1950-an dan populasi manusia telah memasuki era baru, yang disebut Anthropocene. Mereka berpendapat bahwa dengan lebih dari tujuh miliar manusia, aktivitas manusia telah secara drastis mempengaruhi...

Minggu, 19 Agustus 2018

Extinction : Kepunahan Ketiga

Beberapa ilmuwan percaya sekitar 600 hingga 700 juta tahun setelah bumi terbentuk, hujan meteor menghujani bumi, membawa sejumlah besar air dan asam amino. Kehidupan, dalam bentuk bakteri sel tunggal, dimulai. Sejak itu, bakteri telah berevolusi menjadi bentuk yang lebih kompleks, meskipun makhluk yang berbeda juga telah punah. Ahli geologi membagi periode dari formasi Bumi hingga sekarang menjadi beberapa era berdasarkan perubahan yang terjadi...

Sabtu, 18 Agustus 2018

Parker Solar Probe

Manusia memang tidak pernah merasa puas. Manusia selalu ingin mengenal lingkungannya lebih baik lagi. Lingkungan di dunia kita yang kecil, atau dalam skala lebih luas, lingkungan tata surya kita.  Manusia sudah mengirim penjelajah ruang terjauh, membawa pesan kepada kehidupan (mungkin) nu jauh disana, diantara bintang. Menyampaikan keberadaan kita dan segala yang perlu diketahui tentang manusia bumi. Namun, tentu saja sumber kehidupan...

Jumat, 17 Agustus 2018

Extinction : Kepunahan Kedua

Sekitar 13,8 miliar tahun yang lalu, sebuah ledakan besar yang oleh para ilmuwan disebut Big Bang memacu pembentukan planet kita. Ledakan itu menghasilkan massa debu hidrogen yang semakin padat, seperti awan; yang terbesar berubah menjadi matahari kita, sementara yang lebih kecil menjadi planet. Salah satu planet itu adalah Bumi kita. Beberapa ilmuwan percaya sekitar 600 hingga 700 juta tahun kemudian, hujan meteor menghujani bumi, membawa sejumlah...

Kamis, 16 Agustus 2018

Skala Richter

Sering kita mendengar jika terjadi gempa dengan skala 7.0 Skala Richter, dan seterusnya. Apakah Skala Richter tersebut? Apakah kekuatan gempa 8.0 SR merupakan kelipatan dua kali gempa 4.0 SR? Seberapa kuatkah gempa dengan Skala Richter tersebut? Skala Richter atau SR didefinisikan sebagai logaritma (basis 10) dari amplitudo maksimum, yang diukur dalam satuan mikrometer, dari rekaman gempa oleh instrumen pengukur gempa (seismometer) pada jarak 100 km dari pusat gempanya. Skala ini diusulkan oleh fisikawan Charles Richter. Kita tidak perlu...

Rabu, 15 Agustus 2018

Extinction : Kepunahan Pertama

Bumi kita sudah sangat tua. Berdasarkan estimasi batu tertua, usia sekitar 4,5 miliar tahun. Para ilmuwan dari seluruh dunia menggunakan astronomi, geologi, kimia, biologi, arkeologi, dan ilmu lain untuk menyelidiki pembentukan Bumi serta munculnya dan punahnya kehidupan di Bumi. Kepunahan di bumi telah terjadi berkali-kali. Bahkan kepunahan suatu spesies ada di setiap waktu. Namun, menurut catatan fosil, hanya lima era telah secara drastis mengurangi populasi makhluk hidup di bumi untuk menjamin sebutan kepunahan massal. Memasuki periode...

Selasa, 14 Agustus 2018

Misi Voyager (Bagian 2 - END) : Pesan Untuk Alam Semesta

Voyager 1 adalah wahana yang dikirim khusus untuk menuju ruang tak berhingga. Menuju dunia lain yang mungkin belum terlihat. Dikirim untuk misi yang mungkin tak pernah pulang. Tak ada benda lain yang tersentuh oleh tangan manusia yang pernah berkelana sejauh ini dari Bumi. Bahkan setelah mereka kehilangan kemampuannya untuk menanggapi perintah kita, fase terakhir dan yang terpanjang dari misi Voyager akan dimulai. Pada tahun 1979, ketika...

Senin, 13 Agustus 2018

Jenis-Jenis Gempa

Bumi tersusun atas lempeng-lempeng yang saling bergerak. Lempeng bumi terdiri atas lempeng benua maupun lempeng samudera. Pertemuan dua lempeng itu bagaikan sebuah lidi yang dibengkokkan. Lidi mula-mula melengkung sampai batas tertentu dan akhirnya patah. Saat tekanan suatu lempeng itu maksimal, maka seperti lidi yang patah, lempeng akan melepaskan energinya. Terjadilah gempa. Gempa tidak hanya diakibatkan oleh tumbukan lempeng. Gempa...

Minggu, 12 Agustus 2018

Misi Voyager (Bagian 1) : Perjalanan yang Tak Pernah Kembali

Alam semesta begitu luas. Kita hanya setitik debu dari lautan semesta. Namun, kebesaran pikiran kita membawa manusia mampu melampaui semua itu. Seberapa jauh saat ini manusia mampu menjelajah semesta? Dari seluruh pesawat ruang angkasa kita, ini adalah yang telah bepergian paling jauh dari rumah, Voyager 1. Dia membawa pesan kepada miliaran tahun dari sekarang, sesuatu tentang siapa diri kita, bagaimana kita merasa, dan musik yang kita...

Sabtu, 11 Agustus 2018

Evolusi dalam Masa Manusia

Bumi telah mengalami 5 zaman kepunahan. Semua kejadian luar biasa itu membentuk mahluk hidup bernama manusia, mahluk yang paling cerdas. Mahluk yang mampu bertahan dari segala kondisi ekstrim yang akan terjadi. Mahluk yang mampu memahami sains untuk menyelamatkan spesiesnya. Hingga, jika suatu hari ada kepunahan yang ke-6, maka itu pasti akan menjadi kepunahan manusia. Mari tahan dahulu keingintahuan kita tentang kepunahan yang telah terjadi....

Jumat, 10 Agustus 2018

Kepunahan yang di Bumi

Berapakah umur bumi?  Pada artikel Kalender Kosmik (1 sampai 5), kita tahu bahwa bumi berumur sama dengan tata surya ini, yaitu 4,5 milyar tahun. Pada perkembangan bumi sampai sekarang, kapankah kehidupan dimulai? Bagaimana kehidupan dimulai sampai pada manusia cerdas seperti kita? Kita tahu bahwa banyak spesies di bumi yang punah, yang ditemukan sisa-sianya berupa fosil. Bahkan, ada banyak spesies yang punah di masa manusia modern....

Sains dan Fiksi = Sains Fiksi?

Suatu hari, apakah mungkin manusia berjalan menembus tembok? Membangun pesawat luar angkasa yang dapat melakukan perjalanan lebih cepat daripada kecepatan cahaya? Suatu hari bisakah manusia membaca pikian orang lain? Bisakah manusia menjadi tembus pandang? Bisakah manusia memindahkan objek dengan kekuatan pikiran? Saya sendiri masih terpesona dengan pertanyaan-pertanyaan ini. Seperti banyak fisikawan, saya terpesona oleh kemungkinan perjalanan waktu, senjata meriam, medan kekuatan, alam semesta paralel, dan sejenisnya. Selain itu, saya...

Kamis, 09 Agustus 2018

Gempa Bumi

Beberapa waktu lalu, kita dikejutkan dengan kejadian beruntun yang memakan korban banyak, gempa di pulau Lombok. Gempa ini sungguh menakutkan, yang mana penulis sendiri mengalami bagaimana mencekamnya saat gempa terjadi. Dibalik ketakutan itu, penulis menyempatkan menulis tentang gempa, dan memaknai gempa dari sisi sains. Gempa bumi adalah getaran atau getar-getar yang terjadi di permukaan bumi akibat pelepasan energi dari...

Rabu, 08 Agustus 2018

Struktur Bumi

Pernahkah kalian bertanya apa yang ada di bawah kaki kita? Saat kita berdiri di atas tanah, apakah tanah di bawah kita ini memang padat sampai sedalam-dalamnya? Bisakah kita membuat terowongan ke bawah dan tembus di bagian bumi lainnya?  Pertanyaan-pertanyaan tersebut akan kita temukan jawabannya sedikit saat melihat fenomena gunung meletus. Gunung memuntahkan lava panas yang mengalir dari dalam bumi. Nah, berarti, apakah isi perut bumi? Struktur...